Info Sekolah
Wednesday, 01 May 2024
  • SELAMAT DATANG DI WEBSITE SMP NEGERI 15 YOGYAKARTA
23 February 2024

UJIAN PRAKTIK BERTAJUK ANSAMBEL MUSIK DAN GELAR KARYA PESERTA DIDIK KELAS IX SMP NEGERI 15 YOGYAKARTA

Friday, 23 February 2024 Kategori : Artikel

Ujian praktik menjadi salah satu penuntu kelulusan bagi peserta didik. Ujian praktik merupakan salah satu serangkaian ujian sekolah guna untuk mengukur keterampilan peserta didik dalam mata pelajaran tertentu yang diujikan secara langsung. Beberapa mata pelajaran melaksanakan ujian praktik guna menuntaskan kegiatan pembelajaran tersebut. Peserta didik dituntut untuk dapat menguasai berbagai macam bidang dalam mata pelajaran tertentu sebagai nilai akhir praktik di sekolah. Salah satu mata pelajaran yang menggunakan ujian praktik ialah seni budaya dibawah bimbingan Ibu Dra. Fransischa Widiyati

Tahun ini ujian praktik seni budaya berbeda dari tahun-tahun sebelumnya. Ujian praktik seni budaya ini dikemas dalam satu kesatuan yang memadukan antara seni budaya dan seni musik yang dikemas dalam musik ansambel dan gelar karya seni. Kegiatan ini dilaksanakan pada Selasa, 20 Februari 2024 di Ghra Mabelta. Penilaian akan dilaksanakan secara beregu dengan tema yang berdeda-beda pula. Penilaian ansambel musik dilakukan oleh tiga guru yang berkompeten dibidangnya yaitu oleh Bpak Sigit Triana, Ibu Deasy, dan Bapak Luqman Aziz. Kemudian untuk gelar karya dinilai pula oleh tiga juri yang berkompeten yaitu Ibu Suryani, Ibu Fatimah, dan Ibu Novia. Ujian praktik ini murni dilaksanakan oleh peserta didik dan diperuntukkan oleh peserta didik pula. Antusian masing-masing kelas sangat menarik terlihat dari hasil karya yang mereka tampilkan dengan berbagai persiapan dan berbagai macam kostum yang tidak kalam memukai membuat hasil karya semakin bagus dan semakin berkesan.  Harapannya untuk tahun berikutnya dapat ditingkatkan lagi dan dikembangkan agar lebih baik dan lebih menarik.

No Comments

Tinggalkan Komentar

 

Pengumuman

Diterbitkan :
PP ASPD TAHAP 2 KOTA YOGYAKARTA – HARI KEEMPAT
Diterbitkan :
PP ASPD TAHAP 2 KOTA YOGYAKARTA – HARI KETIGA
Diterbitkan :
PP ASPD TAHAP 2 KOTA YOGYAKARTA – HARI KEDUA

Mading Sekolah

 

 

 

Video Terbaru

Follow Us

  • Simulasi kesiapsiagaan bencana gempa bumi telah di laksanakan di SMPN 15 Yogyakarta dalam rangka memperingati Hari Kesiapsiagaan Bencana (HKB) 2024
Diharapkan dengan adanya simulasi bencana gempa bumi, seluruh warga sekolah dapat mengantisipasi dan memahami apa yang harus dilakukan ketika terjadi bencana gempa bumi

#siapuntukselamat #jogjatangguh #hkbn24 #hkbn2024
  • #widyawiditaagenda #smpn15yk #mabelta #mabeltahebat
  • #widyawiditajuara #smpn15yk #mabelta #mabeltahebat
  • #widyawiditaagenda #smpn15yk #mabelta #mabeltahebat
  • Kemah Galang Widya Widita XVIII SMPN 15 Yogyakarta telah di laksanakan di bumi perkemahan rama dan shinta area candi prambanan pada tanggal 21-23April2024 yang diikuti oleh seluruh kelas VII
Dengan adanya kegiatan ini di harapkan melahirkan penggalang yang tangguh, eksplorasi dan berkarya
  • Syawalan dan Halal bi Halal guru, karyawan, dan peserta didik kelas VIII dan IX SMP Negeri 15 Yogyakarta di lapangan Mabelta ✨

#mabelta #smpn15yk #mabeltahebat #halalbihalal #syawalan2024
  • Selamat Hari Bumi, 22 April 2024 🌏

#smpn15yk #mabelta #adiwiyata #mabeltahebat
  • Selamat Memperingati Hari Kartini, 21 April 2024 🌼

Jadilah Kartini masa kini yang mau dan mampu mengharumkan bangsa Indonesia.

#smpn15yk #mabelta #mabeltahebat #harikartini #2024
  • Kamis, 18 April 2024 SMPN 15 Yogyakarta mengadakan Syawalan dan Halal Bi Halal yang di hadiri oleh seluruh guru dan karyawan bersama keluarga, serta seluruh warga sekolah dimana acara tersebut di selenggarakan di Grha Mabelta. Acara syawalan dan halal bi halal ini di isi tausiah oleh Gus Miko Cakcoy. Di momentum syawalan dan halal bi halal ini di harapkan seluruh warga sekolah bisa membuka lembar baru dan meningkatkan di segala bidang kompetensi agar selalu senantiasa memajukan SMPN 15 Yogyakarta.
Simulasi kesiapsiagaan bencana gempa bumi telah di laksanakan di SMPN 15 Yogyakarta dalam rangka memperingati Hari Kesiapsiagaan Bencana (HKB) 2024 Diharapkan dengan adanya simulasi bencana gempa bumi, seluruh warga sekolah dapat mengantisipasi dan memahami apa yang harus dilakukan ketika terjadi bencana gempa bumi #siapuntukselamat #jogjatangguh #hkbn24 #hkbn2024
5 days ago
View on Instagram |
1/9
#widyawiditaagenda #smpn15yk #mabelta #mabeltahebat
#widyawiditaagenda #smpn15yk #mabelta #mabeltahebat
#widyawiditaagenda #smpn15yk #mabelta #mabeltahebat
6 days ago
View on Instagram |
2/9
#widyawiditajuara #smpn15yk #mabelta #mabeltahebat
#widyawiditajuara #smpn15yk #mabelta #mabeltahebat
6 days ago
View on Instagram |
3/9
#widyawiditaagenda #smpn15yk #mabelta #mabeltahebat
#widyawiditaagenda #smpn15yk #mabelta #mabeltahebat
6 days ago
View on Instagram |
4/9
Kemah Galang Widya Widita XVIII SMPN 15 Yogyakarta telah di laksanakan di bumi perkemahan rama dan shinta area candi prambanan pada tanggal 21-23April2024 yang diikuti oleh seluruh kelas VII Dengan adanya kegiatan ini di harapkan melahirkan penggalang yang tangguh, eksplorasi dan berkarya
1 week ago
View on Instagram |
5/9
Syawalan dan Halal bi Halal guru, karyawan, dan peserta didik kelas VIII dan IX SMP Negeri 15 Yogyakarta di lapangan Mabelta ✨ #mabelta #smpn15yk #mabeltahebat #halalbihalal #syawalan2024
1 week ago
View on Instagram |
6/9
Selamat Hari Bumi, 22 April 2024 🌏

#smpn15yk #mabelta #adiwiyata #mabeltahebat
Selamat Hari Bumi, 22 April 2024 🌏 #smpn15yk #mabelta #adiwiyata #mabeltahebat
1 week ago
View on Instagram |
7/9
Selamat Memperingati Hari Kartini, 21 April 2024 🌼

Jadilah Kartini masa kini yang mau dan mampu mengharumkan bangsa Indonesia.

#smpn15yk #mabelta #mabeltahebat #harikartini #2024
Selamat Memperingati Hari Kartini, 21 April 2024 🌼 Jadilah Kartini masa kini yang mau dan mampu mengharumkan bangsa Indonesia. #smpn15yk #mabelta #mabeltahebat #harikartini #2024
1 week ago
View on Instagram |
8/9
Kamis, 18 April 2024 SMPN 15 Yogyakarta mengadakan Syawalan dan Halal Bi Halal yang di hadiri oleh seluruh guru dan karyawan bersama keluarga, serta seluruh warga sekolah dimana acara tersebut di selenggarakan di Grha Mabelta. Acara syawalan dan halal bi halal ini di isi tausiah oleh Gus Miko Cakcoy. Di momentum syawalan dan halal bi halal ini di harapkan seluruh warga sekolah bisa membuka lembar baru dan meningkatkan di segala bidang kompetensi agar selalu senantiasa memajukan SMPN 15 Yogyakarta.
2 weeks ago
View on Instagram |
9/9

SMPN 15 Yogyakarta

RELIGIUS, BERPRESTASI, PEDULI , DAN BERWAWASAN IPTEK

Kontak Sekolah

  • Jl. Tegal Lempuyangan No 61, Yogyakarta
  • (0274) 512912 (Office)
  • mabelta@smpn15yk.sch.id

Sosial Media

Pengumuman

Diterbitkan :
PP ASPD TAHAP 2 KOTA YOGYAKARTA – HARI KEEMPAT
Diterbitkan :
PP ASPD TAHAP 2 KOTA YOGYAKARTA – HARI KETIGA
Diterbitkan :
PP ASPD TAHAP 2 KOTA YOGYAKARTA – HARI KEDUA
Diterbitkan :
PP ASPD TAHAP 2 KOTA YOGYAKARTA – HARI PERTAMA

Agenda Kegiatan

02
Feb 2024
31
Jan 2024